Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

Bahagiaku Bersama Cahaya

Aku rasa memang benar Dan memang doa itu akan selalu dikabulkan Meski mungkin kadang tak di sadari Ini cara Ia sang penguasa menunjukkan bagaimana  Agar berubah menjadi baik Aku rasa Tuhan sedang meminta ku menjauhi semua hal itu Sebab Tuhan sedang merencanakan kebahagiaan lain untuk ku Dan aku yakin Tuhan selalu ada Yg selalu mencintai dg setulus hati Tiada yg lebih baik cintanya Tuhan dari pada cinta dunia Aku kini tau mungkin sebaik nya aku tak mengenal yg namanya hubungan , sebab semua akan selalu sama Berawal dari beribu kebahagiaan dan pasti akan berakhir dg seribu kecewa mendalam Tuhan aku tau ,kau menunjukkan ku apa yg seharusnya aku jalani Tuhan aku ingin kau kirim kan teman saja  Maka aku akan sangat bersyukur  Yaitu teman yg mampu melindungi ku dan menyayangiku Tanpa harus ada kata dosa  Hanya kata hati bukan keinginan mata Dan aku yakin hidup tnpa hubungan di masa muda ini Akan lebih sempurna ketimbang harus sela...